Brosist, kali ini IndoRide berkesempatan untuk menghadiri rangkaian kegiatan dari PT. AHM, yakni gelaran akbar Honda Bikers Day (HBD) 2019. Seperti biasa, acara ini menjadi acara yang sangat PECAH dan ditunggu oleh puluhan ribu bikers Honda di seluruh Indonesia.