IndoRide.com – Assalamualaikum brosist,salam geber sampai redline!

Action Camera. Denger kata ini,brosist pasti udah tahu dong apa kegunaannya yah? Yap,pada awalnya,action camera digunakan untuk kegiatan-kegiatan yang ekstrem,kegiatan yang rasanya hampir mustahil untuk didokumentasikan menggunakan kamera digital biasa atau pakai kamera yang ukurannya cukup besar.