Wahana Honda Seleksi 1.800 Orang Untuk Menjaga Serta Meningkatkan Layanan!

IndoRide.comĀ – Assalamualaikum brosist, salam geber sampai redline!

Brosist, PT. Wahana Makmur Sejati selaku Main Dealer Honda di wilayah Jakarta-Tangerang selalu berupaya untuk menjaga kualitas layanan terbaiknya kepada seluruh konsumen Honda. Nah, untuk menjaga sekaligus meningkatkan kemampuan layanan, Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang, PT. Wahana Makmur Sejati (WMS) gelar kontes seleksi layanan Honda tingkat regional Jakarta Tangerang di Training Center Wahana Jatake Tangerang, Rabu (21/02). Seleksi ini juga merupakan persiapan dan pemilihan kandidat yang akan mewakili Wahana pada kontes layanan nasional 2018. Kontes Layanan Nasional memang rutin diadakan oleh PT. AHM sebagai reward bagi rekan-rekan yang terbaik dalam pekerjaannya.

Read more