Pertalite Akan Dihapus di 2024? Ini Penggantinya

IndoRide.com – Ada berita baru lagi nih yang mungkin akan sedikit mengguncang dunia transportasi tanah air BroSist. Kabarnya, Pertamina segera menghapus Bahan Bakar Pertalite di tahun 2024 mendatang. Nantinya Pertalite akan digantikan oleh BBM dengan nama Pertamax Green 92 yang diklaim lebih ramah lingkungan.

Read more