Baru Sebulan Launching, Honda CRF150L Dipercaya Jadi Armada Tim Anti Bandit Polrestabes Surabaya!

IndoRide.com – Assalamualaikum brosist, salam geber sampai redline!

Tim Anti Bandit gass pake CRF150L!

Bro, masih melekat banget di kepala bagaimana beberapa waktu lalu, tepatnya tanggal 9 November 2017 lalu Honda merilis satu lagi varian motor terbarunya nih. Segmen yang memang lagi hot banget di Indonesia, dual purpose bike! Yap, Honda resmi merilis Honda CRF150L 2018 di Tangerang, sekaligus test ride CRF150L tersebut di habitat aslinya! Mantap bener rasanya! Apalagi, CRF150L ini bisa dibilang punya teknologi yang lebih advance dan tampilan yang lebih seger dari kompetitornya. Sedepp…

Read more

Adu Spesifikasi Honda CRF150L 2018 Vs Kawasaki KLX150BF 2017, Pilih Mana?

IndoRide.com – Assalamualaikum brosist!

KLX150BF vs CRF150L, brosist lebih pilih mana?
Pict from Ardiantoyugo.com

Seperti yang sudah diketahui sebelumnya nih bro, bahwa PT. Astra Honda Motor (AHM) baru saja memperkenalkan varian motor garuk tanah terbarunya, alias yang pertama dibuat oleh AHM di kelas ini, yap, dia adalah Honda CRF150L Lokal versi 2018Diperkenalkan di bilangan Tangerang pada 9 November kemarin, tentu saja motor ini menjadi sorotan bagi para penggemar motor garuk tanah, sekaligus jadi perhatian seharian penuh para blogger dan media otomotif Indonesia, Wuiih! Buat brosist yang belum lihat spesifikasi dan keunggulan dari CRF terbaru ini, bisa lihat di artikel dibawah ini ya..

Read more

Honda CRF150L Resmi Dirilis Oleh PT. AHM, Harga Rp 31,8 Juta! Keren Banget!

​IndoRide.com – Assalamualaikum brosist! Bro, AHM secara resmi merilis Honda CRF150L di Royal Springs BSD Tangerang (9/11). Seperti yang telah saya tulis di beberapa waktu lalu tentang perilisannya pada tanggal 9 november ini. Honda CRF150L ini merupakan motor berkonsep sport on/offroad yang telah diperkenalkan konsepnya sejak Agustus 2017 lalu di GIIAS 2017. Desainnya persis versi … Read more