Muncul Lagi Bocoran Desain Suzuki GSX-R250 ; Suspensi Upside Down, Fairing Tajam, Gahar!

IndoRide.com – Assalamualaikum brosist!

Wah, di bulan Ramadhan ini banyak banget kejutan dari Suzuki ya. Setelah sebelumnya dikejutkan dengan Harga Suzuki Nex II, Warna Baru Suzuki GSX-S150dan Rumor Suzuki Banditada lagi nih berita baru yang gak kalah heboh. Namun kali ini bukan dari PT. Suzuki Indomobil Sales selaku ATPM Suzuki Roda 2 di Indonesia, tapi berita mengejutkan ini datang dari majalah kenamaan asal jepang, Young Machine yang berhasil membeberkan prediksi desain gamblang Suzuki GSX-R250Walah walah, bener bener mumet!

Read more

Gosip Terbaru, Suzuki Siapkan Gixxer 250 Dengan Mesin VVT Yang Powerful??

IndoRide.com – Assalamualaikum brosist, salam geber sampai redline!

Brosist, ada yang tahu majalah Young Machine? Buat brosist yang biasa baca berita otomotif baik di Indonesia maupun media luar pasti tahu bahwa majalah cetak asal Jepang ini seringkali jadi acuan “gosip” motor baru yang akan dihadirkan oleh para pabrikan. Biasanya YM membuatnya menjadi sebuah teaser atau render dan dimuat di bagian depan majalahnya! Wow. Terpantau beberapa kali renderan serta gosip YM menjadi kenyataan, walau banyak juga yang melenceng wkwkw.. Nah, kali ini ada gosip terbaru dari majalah Young Machine!

Read more

Bagaimana Kabar Suzuki GSX-R250 Lokal? Kata Bos Suzuki ; Tunggu Saja, Doakan Secepatnya!

IndoRide.com  – Assalamualaikum brosist, salam geber sampai redline!

Suzuki GSX-R250 Lokal? Apa kabarnya ya

“Apa Kabar, Suzuki GSX-R250 Lokal ?”

Kayaknya sayang kalau gak dibahas nih brosist, tentang sedikit keseruan yang muncul dari acara Suzuki Bike Meet Nasional 2018 yang diadakan di Sirkuit Sentul 3 Februari lalu. Seperti yang brosist sekalian ketahui, hari Sabtu yang diguyur hujan tersebut, Sirkuit Sentul dipenuhi oleh teman-teman bikers Suzuki yang menghadiri gelaran akbar silaturahmi bikers Suzuki tahunan tersebut. Terus, mana bahasan tentang Suzuki GSX-R250 Lokal nya kang?? Sabarr bro…

Read more